Menu
  • beranda
  • cermin
  • penulis
cermin

cermin.

hidup. bukan cuma sibuk.

Author: Herry

Herry

Rumi: Kegelapan dan Cahaya

Publish DateDecember 15, 2010Leave a comment

Cahaya menjadikan warna-warna nyata: malam membuat merah, hijau dan kecoklatan sirna dari mata. Cahaya, oleh kegelapan, diperkenalkan padamu. Segala yang tak terlihat, oleh lawannya, ditampakkan untukmu. Allah, ahad tanpa lawan, maka Bagi-Nya segala ... || babarkan

Herry

Bila Allah Membuat Alam dan Makhluk Serba Memusingkanmu

Publish DateNovember 22, 2010Leave a comment

Bila Allah membuat alam dan makhluk serba memusingkanmu, sungguh itu suatu panggilan agar kau cari ketenangan pada kebersamaan dengan-Nya. Bila Dia memberi musibah, ... || babarkan

Herry

Liqa’ (bertemu) Kami

Publish DateAugust 6, 201012 Comments

“Sesungguhnya mereka yang tidak berharap untuk liqa’ (bertemu) dengan Kami, ridha dengan kehidupan dunia dan merasa tenteram dengannya, serta terhadap ayat-ayat Kami mereka lalai, tempat mereka adalah An-Naar karena apa yang mereka kerjakan.” ... || babarkan

Herry

Perumpamaan Hamba yang Bekerja dan Mengabdi

Publish DateJuly 7, 2010Leave a comment

“PERUMPAMAAN seorang hamba yang bekerja dan mendapat rizki dari Rabb-nya adalah seperti budak yang diperintah oleh majikannya, “Bekerjalah. Dan makanlah dari hasil kerjamu.” Perumpamaan orang yang sibuk dalam pengabdian pada Rabb-nya adalah seperti ... || babarkan

Herry

“Jauh Lebih Baik Dari Sup Kaldu Sayuran”: Rumi Tentang Puasa

Publish DateJune 28, 2010Leave a comment

Ada kebahagiaan rahasia bersama perut yang kosong. Kita cuma alat musik petik, tak lebih, tak kurang. Kotak suara penuh, musik pun hilang. Bakar habis segala yang mengisi kepala dan perut dengan menahan lapar, ... || babarkan

Herry

Pentingnya Shalat dan Doa

Publish DateJune 26, 2010Leave a comment

Oleh Bawa Muhaiyaddeen, 22 Februari 1974; diterjemahkan oleh Herry Mardian. ANAK-ANAKKU, aku ingin menyampaikan pada kalian tentang maqam (tingkatan spiritual) dan ahwal (kedudukan)-ku. Aku datang ke dunia ini untuk melaksanakan doa, pemujaan dan ... || babarkan

Load More

Site Sidebar

Popular Posts

  • Lir Ilir – Raden Mas Said / Sunan Kalijaga 673 views | posted 3 years ago
  • Ali Imran 102 “Berserah Diri”. Apa itu? 661 views | posted 3 years ago
  • Pesta Rakyat 650 views | posted 9 years ago
  • Pemabuk dan Pezina 587 views | posted 5 years ago
  • Allah Tidak Mengubah Suatu Kaum? 425 views | posted 8 years ago
  • Rasa Cinta Yang Salah 356 views | posted 16 years ago
  • Crying Boy Taubat Saya Jelek Banget… 355 views | posted 18 years ago

Recent Comments

  • kusnowardoyo on Kenapa Al-Qur’an Tidak Jelas Sistematikanya?
  • Syahid on Sufisme: Merambah Kota Mengikat Umat
  • dewinurbuaty on Allah Tidak Mengubah Suatu Kaum?
  • Yoyon on Memahami Nama ‘Hu’/’Huwa’: Dia Yang Tak Bisa Diliputi Nama
  • dewinurbuaty on Allah Tidak Mengubah Suatu Kaum?

Categories

  • Artikel
  • Buku
  • Cerpen
  • Esai
  • Jurnal
  • Kisah hikmah
  • Kolom
  • Pengetahuan Islam Dasar
  • Personal Nonsense
  • Puisi
  • Renungan
  • Resensi Buku
  • Rumi
  • Sains
  • Tanya Jawab
  • Tokoh
  • Tokoh Sufi

Tags

hikmah kisah murad prasangka su'udzon sufi sultan turki ottoman wali

Meta

  • Log in
  • Entries feed
  • Comments feed
  • WordPress.org

Site Footer